Kamis, 05 November 2015

Regulo

REGULO DAM 8 PEKALEN MARON


      Regulo Adventure merupakan salah satu obyek wisata yang sangat menantang. Obyek wisata ini menawarkan kegiatan raffting dari hulu sungai dengan jarak tem 7 kilo melewati bebatuan diantara peraiaran sungai desa Brabe sampai Dam 8 Pekalen.
Kegiatan Raffting ini sangat di gemari oleh banyak lapisan Masyarakat selain mentang tapi juga menyajikan Panorama lingkungan sungai yang menakjubkan. Bahkan kegiatan ini sering dilakukan oleh para aparatur Pemerintah bahkan Bupati Kab Probolinggo pernah melakukan kegiatan Raffting ini. 

Olahraga menantang ini merupakan olah raga yang pernah di Prakarsai oleh Anggota DPRI yaitu AJI MASAID yang begitu Antusias memotivasi  agar olahraga ini selalu menjadi Daya Tarik sendiri di lingkungan Kabupaten Probolinggo Khususnya Kecamatan Maron. 

     Seiring dengan waktu, Olahraga ini berkembang dengan pesat. Bahkan berdasarkan Catatan Pengunjung, olah raga ini sudah dilakukan oleh wisatawan lokal dan luar daerah bahkan dari Manca negara. 
Dalam hal ini banyak sekali dampak positif bagi masyrakat sekitar Regulo ini. Selain hiburan mereka juga bisa meningkatkan perekonomian dalam rumah tangga. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar